Rechercher dans ce blog

Saturday, April 16, 2022

Pemanasan Global: Penyebab, Dampak dan Usaha-usaha untuk Menanggulangi Pemanasan Global - Tribunnews.com

TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini penyebab, dampak, dan usaha-usaha untuk menanggulangi Pemanasan Global.

Pemanasan global merupakan istilah yang digunakan untuk menggambarkan peningkatan suhu rata-rata atmosfer Bumi dan lautan secara bertahap, serta sebuah perubahan yang diyakini secara permanen mengubah iklim Bumi

Diketahui, segala bentuk aktivitas manusia selalu berdampak bagi lingkungan sekitarnya, baik itu membawa dampak positif atau dampak negatif.

Begitu pula dengan kondisi atmosfer bumi yang saat ini mengalami perubahan akibat aktivitas manusia.

Baca juga: Atasi Perubahan Iklim, Intel akan Pangkas Emisi Gas Rumah Kaca Secara Keseluruhan pada 2040

Simak inilah penyebab, dampak, dan usaha-usaha untuk menanggulangi pemanasan global, dikutip dari Buku IPA Kelas 7 Semester 2:

Penyebab Pemanasan Global

Beberapa faktor yang menyebabkan terjadinya pemanasan global di antaranya, adalah sebagai berikut:

1. Emisi CO2 yang berasal dari pembakaran bahan bakar fosil sebagai pembangkit tenaga listrik.

2. Emisi CO2 yang berasal dari pembakaran gasoline sebagai bahan bakar alat transportasi.

3. Emisi metana dari hewan, lahan pertanian, dan dari dasar laut Arktik.

Adblock test (Why?)


Pemanasan Global: Penyebab, Dampak dan Usaha-usaha untuk Menanggulangi Pemanasan Global - Tribunnews.com
Klik Disini Lajut Nya

No comments:

Post a Comment

Modal Kecil, Ini Ide Usaha Handmade dari Bahan Semen ala Warga Laweyan Solo - Solopos.com

[unable to retrieve full-text content] Modal Kecil, Ini Ide Usaha Handmade dari Bahan Semen ala Warga Laweyan Solo    Solopos.com Modal Ke...